Informasi Layanan Bapenda Kota Pontianak Sehubungan dengan Libur Menyambut Idhul Adha Tahun 2024
Halo #sobatpajak Pontianak, berkenaan dengan Hari Raya Idul Adha 10 Dzulhijjah 1445 H dan hari libur nasional /cuti Bersama, maka kantor Bapenda Korta Pontianak libur/tutup pada 17 s.d 18 Juni 2024 dan akan dibuka kembali pada Rabu, 19 Juni 2024.
Untuk pelaporan dan pembayaran pajak daerah secara online tetap dapat di akses melalui Laman : Https://eponti.pontianak.go.id
Pajakku Untumu Kota Pontianakku